Paket internet Telkomsel untuk BlackBerry 10 dan smartphone lainnya

Paket internet Telkomsel
Telkomsel salah satu operator di Indonesaia memiliki banyak layanan yang ditawarkan untuk pelanggan di Indonesia. Telkomsel memiliki 3 macam kartu SIM Card yaitu Kartu Halo, Simpati dan Kartu AS dimana ketiganya memiliki beberapa perbedaan, diantaranya metode pembayaran dimana Simpati dan Kartu AS merupakan jenis layanan dengan metode pembayaran di depan atau membayar terlebih dahulu baru dapat menggunakan layanan-layanan yang disediakan seperti layanan panggilan, pesan seingkat ataupun layanan data. Sedangkan Kartu Halo merupakan layanan dengan pembayaran di belakang atau yang lebih dikenal dengan post paid, Layanan ini diperuntukkan untuk pengguna yang berlangganan.Selain metode pembayaran, ketiga jenis layanan telkomsel tersebut dibedakan oleh jenis dan harga layanan yang ditawarkan. Dari ketiga jenis kartu/layanan tersebut dibagi lagi menjadi paket yaitu paket folume based atau paket optima, paket kuota based atau paket ultima dan paket internet untuk smartphone, tablet dan modem.


Paket data internet Telkomsel

Sejak keluar BlackBerry OS 10 yaitu model BlackBerry Z10, Telkomsel membuat paket data internet khusus untuk BlackBerry 10 atau BB10. Namun paket internet Telkomsel menawarkan paket yang lebih umum artinya dapat digunakan bukan hanya untuk BlackBerry 10 saja namun bisa juga untuk smartphone atau perangkat lainnya. Berikut paket-paket internet yang ditawarkan oleh Telkomsel

Paket internet Kartu Halo -------------------------------------------------

KartuHalo Flash Ultima - Volume Based

KartuHalo Flash Ultima - Volume Based
Aktivasi melalui *363# dari ponsel, kemudian pilih paket Flash Ultima dan memilih opsi 2. Berlangganan

KartuHalo Flash Optima - Kuota Based

KartuHalo Flash Optima - Kuota Based
Registrasi Melalui *363# (langsung dari ponsel/modem). Ketik  *363# dan OK/Call dari ponsel/modem-mu, kemudian pilih menu Telkomsel Flash > Flash Optima - Kuota Based

KartuHalo Paket Smartphone, Tablet, Modem

KartuHalo Paket Smartphone, Tablet, Modem
Registrasi :  Melalui *363# (langsung dari ponsel/modem). Ketik *363# dan OK/Call dari ponsel/modem-mu, kemudian pilih menu Telkomsel Flash > Paket Modem & Tablet

Paket internet simPATI ------------------------------------------------

simPATI Flash Ultima - Volume Based

simPATI Flash Ultima - Volume Based
Aktivasi melalui *363#
Memilih paket Flash Ultima dan memilih opsi 1. Beli untuk pembelian satu kali ( tidak berlangganan)
Memilih paket Flash Ultima dan memilih opsi 2. Berlangganan, bila ingin berlangganan atau auto renewal

simPATI Flash Optima - Kuota Based
simPATI Flash Optima - Kuota Based
Registrasi melalui *363# (langsung dari ponsel/modem). Ketik *363# dan OK/Call dari ponsel/modem-mu, kemudian pilih menu Telkomsel Flash > Flash Optima - Kuota Based

simPATI Paket Smartphone, Tablet, Modem 

KartuHalo Paket Smartphone, Tablet, Modem
Registrasi melalui *363# (langsung dari ponsel/modem). Ketik *363# dan OK/Call dari ponsel/modem-mu, kemudian pilih menu Telkomsel Flash > Paket Modem & Tablet

Paket internet Kartu AS ------------------------------------------------

Kartu As Flash Ultima - Volume Based

Kartu As Flash Ultima - Volume Based

Aktivasi melalui *363#
Memilih paket Flash Ultima dan memilih opsi 1. Beli untuk pembelian satu kali ( tidak berlangganan)
Memilih paket Flash Ultima dan memilih opsi 2. Berlangganan, bila ingin berlangganan atau auto renewal

Kartu As Flash Optima - Kuota Based
Kartu As Flash Optima - Kuota Based
Registrasi melalui *363# (langsung dari ponsel/modem). Ketik *363# dan OK/Call dari ponsel/modem-mu, kemudian pilih menu Flash Optima - Kuota Based

Mengecek Status Pemakaian

Pengecekan dapat dilakukan melalui 3 metode:

  1. Melalui SMS, mengirim SMS dengan format: FUN <'spasi> INFO Contoh: FUN INFO kirim ke 3636
  2. Melalui UMB, ketik *363#, pilih menu Flash Unlimited, kemudian pilih menu cek status
  3. Melalui web site www.Telkomsel.com/infoflash
Syarat dan Ketentuan.
Semua yang tercantum dalam tulisan ini diambil dari website Telkomsel tanpa mengganti materi yang ada. Untuk syarat dan ketentuan setiap layanan mengacu kepada sumber resmi yaitu melalui website telkomsel yaitu http://www.telkomsel.com/paketflash

Bandingkan dengan Paket data dari Operator lainnya: